Balai Desa Barurejo, Kecamatan Siliragung, menjadi pusat perhatian pada Senin (29/12/2025) saat Musyawarah Desa (Musdes) pembahasan pendapatan dan penetapan belanja Anggaran Pendapatan dan Belanja
Peltu Hariyanto Bersama Babinsa Buluagung Selenggarakan Tasyakuran Pembangunan KDKMP
Desa Buluagung, Kecamatan Siliragung, Kamis (25/12/2025) menggelar Tasyakuran Kenduri Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDKMP) sebagai bentuk rasa syukur atas dimulainya pembangunan sarana ekonomi
Dari Meja Makan Siang, Babinsa Barurejo Perkuat Kedekatan dengan Warga
Kedekatan antara aparat teritorial dan masyarakat kembali terlihat dalam kegiatan komunikasi sosial (Komsos) yang dilakukan Babinsa Desa Barurejo, Sertu Heri Budianto. Ia melaksanakan Komsos
Babinsa Hadir di Malam Natal, Pesan Toleransi Menggema dari GKJW Silirsari
Babinsa Desa Kesilir, Sertu Bambang Dermawan, menghadiri kegiatan perayaan Natal yang digelar di Gereja Kristen Jawi Wetan (GKJW) Silirsari, Desa Kesilir, Kecamatan Siliragung, Kabupaten
Ngopi Bareng Warga, Cara Babinsa Barurejo Jaga Keamanan Desa dari Akar Rumput
Babinsa Desa Barurejo, Kecamatan Siliragung, Sertu Heri Budianto melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga pada Sabtu (20/12/2025). Kegiatan yang berlangsung secara santai di
Babinsa Hadir di Tengah Jamaah, Pengajian Akbar Kesilir Jadi Perekat Kebersamaan
Suasana religius menyelimuti Desa Kesilir, Kecamatan Siliragung, pada Minggu (20/12/2025) malam. Ratusan warga tampak khusyuk mengikuti kegiatan pengajian akbar yang digelar mulai pukul 19.00
Balai Desa Kesilir Bergeliat di Malam Hari, Pesan Penting untuk Linmas Disampaikan
Balai Desa Kesilir, Kecamatan Siliragung, Kamis malam (18/12/2025) tampak dipadati peserta sejak pukul 19.00 WIB. Babinsa Kesilir Sertu Bambang Dermawan melaksanakan kegiatan pembinaan ketentraman
Babinsa Turun Langsung Pantau Pertemuan Perempuan Hindu, Ada Misi Besar di Baliknya
Babinsa Desa Buluagung, Serda Hari Wahyudi, melaksanakan monitoring kegiatan pertemuan Tri Wulan Wanita Hindu Dharma Indonesia (WHDI) yang digelar di Pura Dwi Jati Sasana,
Babinsa Turun Langsung, Musyawarah Desa Buluagung Bahas Koperasi Merah Putih
Babinsa Buluagung, Serda Hari Wahyudi, melaksanakan Musyawarah Desa (Musdes) yang dirangkai dengan sosialisasi serta koordinasi terkait rencana pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di
Jalan Berlubang Ditambal, Babinsa Turun Tangan Bikin Warga Senepolor Tersenyum
Kepedulian terhadap keselamatan dan kenyamanan warga kembali ditunjukkan Babinsa Barurejo, Sertu Heri Budianto. Ia bersama warga melaksanakan kerja bakti penambalan jalan berlubang di Dusun










